Inilah halangan yang gue hadapin saat mau booking tiket kereta api via situs Cleatrip..Booking lancar-lancar, daftar lancar-lancar, sampai pada suatu tahap gue harus masukin nomor telepon India (+91) di kolom.. Dongkol, sebel, emosi, sempet menyerah, bangkit lagi, nyerah lagi, sampai akhirnya aku mendapat sebuah solusi.
Situs Cleartrip
Sumber: http://www.nextbigwhat.com/wp-content/uploads/2008/02/cleartrip-trains.PNG
Caranya adalah:
1. Buka situs cleartrip dan buat account disana.
2. Setelah account jadi dan terkonfirmasi, maka cobalah buat book salah satu tiket kereta..
3. Nanti saat proses book berlangsung, tiba-tiba proses akan terhenti yang mengatakan bahwa kita harus registrasi di irctc dulu untuk mendapatkan OTP (One Time Password). OTP ini fungsinya supaya nggak ada yang main-main gitu buat booking kereta api. Ada pilihan register dan sign in, pilih aja yang register dan isi semua data dengan benar..Nomor telepon isi terserah aja, soalnya ga bakal ngaruh karena di-INDIA-in (misal aku ngisi +6281228600xxx, akhirnya jadi +916281228600xxx)..Kecuali teman-teman punya nomor selular India dan lagi di negara yang bisa nangkep sinyalnya, langsung masukkan aja, nanti MOBILE OTP bakal dikirim ke nomor itu.
4. Jika register lancar, maka akan muncul tulisan successful registration di email kita. Di email tersebut akan ada username irctc kita, password, dan email OTP. Proses belum selesai, kita masih membutuhkan MOBILE OTP untuk aktivasi akun. Tanpa MOBILE OTP, maka kita nggak bisa ngaktifin akun, implikasinya nggak bisa booking.
5. Setelah itu, email aja ke care@irctc.co.in dengan menyertakan attach scan paspor kita sebagai ID (jangan lebih dari 1 mb ukurannya)..yang di scan bagian ID paspor yang ada fotonya (bagian depan). Isi emailnya setidaknya mencakup:
- username irctc yang sudah daftar sebelumnya (harus)
- Nama & asal negara
Intinya email ini : kita minta MOBILE OTP kita dari irctc melalui email dengan ID berupa paspor karena kita nggak punya nomor India.
6. Setelah email terkirim akan muncul balasan otomatis dari irctc, nggak usah dibales nggak apa-apa..
7. Selang beberapa jam, maka IRCTC akan membalas email kita, yang sudah berisi MOBILE OTP..Tinggal aktivasi akun cleartrip, dan bisa booking tiket kereta sepuasnya sebelum kehabisan. Booking bisa pakai kartu kredit apa aja (sempet tertulis cuma bisa pakai kartu kredit AMEX), tapi aku pakai VISA CIMB Niaga bisa..
Contoh tiket booking via cleartrip. Langsung digunakan saja tidak perlu ditukarkan dengan apapun.
Sumber: Dokumentasi pribadi
NB: Bagi yang kesusahan membuat akun di cleartrip sesuai langkah diatas, saya persilahkan menggunakan akun saya. Gunakan username dan password dibawah ini. Gratis tis gan, menggunakan kartu kredit masing-masing.
Username: galuh.backpacker@yahoo.co.id
Password: Konfirmasi ke 085 7299 365 60 (SMS/WA)
Untuk pertanyaan lebih lanjut silakan menghubungi:
WA = 085 7299 365 60 (WA)
Last: Happy Traveling in INDIA!! =D
Any question?
Baca Juga Yang Ini, Seru Loo!!
Mbolang ke India
- Menggapai Himalaya (journey from south to north)
- [PART 8] Tinta Hindustan: Makam Akbar Agung
- [PART 7] Tinta Hindustan : Agra Fort
- Cara membuat E-Tourist Visa India (sebelumnya Visa on Arrival)
- [PART 6] Tinta Hindustan : Taj Mahal
- [PART 5] Tinta Hindustan : Jainisme
- Pola Pikir Backpacker ~ Berdasarkan Pengalaman Pribadi
- [PART 4] Tinta Hindustan : Gurun Pasir Thar
- [PART 3] Tinta Hindustan : Kereta Api Ekonomi
- [PART 1] Tinta Hindustan : Ributnya New Delhi
- [PART 2] Tinta Hindustan: Chandni Chowk
- Perjuanganku ke India: Penuh Kebahagiaan....Tangisan...Kekhawatiran...dan Rasa Syukur
- Panduan Naik Kereta Api di India
- Bikin VOA India di New Delhi: Nggak Usah Takut!
- Itinerary Backpacker ke India 12D 11N
My Backpacking Journey
- Menggapai Himalaya (journey from south to north)
- Cara membuat E-Tourist Visa India (sebelumnya Visa on Arrival)
- Penitipan Motor di Pelabuhan Gresik + Informasi Kapal Gili Iyang
- Tips dan Trik Mengunjungi Air Terjun Oehala, Timor Tengah Selatan
- Info Transportasi Murah ke Pulau Rinca & Pulau Kelor di Manggarai Barat, FLORES, NTT
- [1] MALAKA TRIP: Dari Dutch Square sampai A Famosa, jalan terus!
- Tempat Wisata di Kota Kupang dan Kabupaten Kupang + Transportasi Menuju Kesana
- Transportasi dari Terminal Bungurasih ke Stasiun Gubeng Surabaya
- TRIP Sepeda Motoran dari Kupang ke Fatumnasi
- 22 Hal tentang Atambua yang agan harus ketahui sebelum kesana
- 24 Hal tentang Kota Kupang menurut ane. Cekidot gaan yang mau kesini!!
- Pola Pikir Backpacker ~ Berdasarkan Pengalaman Pribadi
- ALOHA FLORES....Dari jualan online sampai ke Flores. Terimakasih Tuhan....
- Sumbang Artikel Traveling di Blog ini: Silakan ganz...
- [Catatan Pengeluaran] 350ribuan Keliling Singapore 3 hari 2 malam + banyak tempat wisata lainnya!
- Itinerary Backpacker-an Keliling Pulau Timor (Kupang, Timor Tengah Selatan, Timor Tengah Utara, Belu)
- Booking Tiket Sriwijaya Air Menggunakan CC (Kartu Kredit) Orang Lain: BOLEH. Isi dan Kirim LOI.
- Perjalanan Membelah Indonesia Tengah-Timur Selama 1 Bulan: I Found My Self!
- Darimana sih dapat duit buat traveling terus, Luh??
- Timor, I'M BACK =)
- Pengalaman dengan IMIGRASI ~ Mbok ya kasi senyuman to kakak..
- Kekuatan Sebuah Mimpi ~ Akhirnya Aku Bisa ke NTT dan Sumatera Utara!
- Perlengkapan Backpacker Standar
- [2] Catatan KKN Atambua 2013: Rinbesi Hat, Kurasa Aku Menyukai Desa Ini!
- [PART 4] Tinta Hindustan : Gurun Pasir Thar
Tips dan Trik Backpacking
- Cara membuat E-Tourist Visa India (sebelumnya Visa on Arrival)
- Penitipan Motor di Pelabuhan Gresik + Informasi Kapal Gili Iyang
- Tips dan Trik Mengunjungi Air Terjun Oehala, Timor Tengah Selatan
- Info Transportasi Murah ke Pulau Rinca & Pulau Kelor di Manggarai Barat, FLORES, NTT
- [1] MALAKA TRIP: Dari Dutch Square sampai A Famosa, jalan terus!
- Tempat Wisata di Kota Kupang dan Kabupaten Kupang + Transportasi Menuju Kesana
- Transportasi dari Terminal Bungurasih ke Stasiun Gubeng Surabaya
- TRIP Sepeda Motoran dari Kupang ke Fatumnasi
- 22 Hal tentang Atambua yang agan harus ketahui sebelum kesana
- 24 Hal tentang Kota Kupang menurut ane. Cekidot gaan yang mau kesini!!
- Pola Pikir Backpacker ~ Berdasarkan Pengalaman Pribadi
- [Catatan Pengeluaran] 350ribuan Keliling Singapore 3 hari 2 malam + banyak tempat wisata lainnya!
- Itinerary Backpacker-an Keliling Pulau Timor (Kupang, Timor Tengah Selatan, Timor Tengah Utara, Belu)
- Booking Tiket Sriwijaya Air Menggunakan CC (Kartu Kredit) Orang Lain: BOLEH. Isi dan Kirim LOI.
- Panduan Naik Kereta Api di India
- Bikin VOA India di New Delhi: Nggak Usah Takut!
Siang mba. Saya walid mahasiswa fisipol ugm. Kebetulan tim sanggar kesenian aceh ugm akan mengikuti festival di Gwalior, India. Itinerary-nya jakarta-hyderabad. Selanjutnya menggunakan kereta ke Delhi. Nah, kami belum bisa book tiket kereta dari hyderabad ke delhi apa mba bisa membantu! Tks.
ReplyDeleteKamu bisa menggunakan account saya..Tetapi saat ini kartu kredit saya lg bermasalah cz saya ganti nomor HP, sedangkan kalau transaksi menggunakan kartu kredit itu konfirmasinya berupa kode yang dikirim ke nmr HP saya yg lama (no HP saya yg lama udah mati)..jd sementara ini kalau buat byr sekalian belum bisa, tapi bisa menggunakan account saya..hub aja 081228600865..
ReplyDeletewalid yak yang komen ~ckck. galuh keren deh ^^
ReplyDeleteAlfi ya? hehe
DeleteHi Agus...iya FYI kereta India suka delay, meskipun beberapa tidak..kemarin saya sempat delay 3 jam (dari gaya ke kolkata), teman saya ada yang delay 9-12 jam..jadi saranku kamu udah sampai di Delhi sehari sebelum pulang supaya bisa tenang..daripada tiket pesawat hangus kan? thanks for visit..
ReplyDeletesalam,,, kemaren saya pesan tiketka di cleartrip,, tapi di halaman terahkir setelah pembayaran di katakan.... tiket anda tidak bisa di proses,, atau intinya kata dia uang anda akan di kembalikan dalam 15 hari kerja,,, kenapa ya bisa gagal begitu,,, saya mau pesan lagi takut gaggal lagi,,,soalnya bayar pake kartu kredit teman...
ReplyDeleteada solusi ga bro...